Minggu, 31 Januari 2016

RPP TIK kelas IX semester 2 tahun 2015/2016

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Nama Sekolah
:
MTs Negeri Panekan
Mata Pelajaran
:
Teknologi Informasi & Komunikasi (TIK)
Kelas/Semester
:
IX (sembilan) / 2 (dua)
Alokasi Waktu
:
4 x 40 menit ( 2 x Pertemuan)
Standar Kompetensi
:
2.      Menggunakan Internet untuk memperoleh Informasi
Kompetensi Dasar
:
2.1.   Mendemonstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur
Indikator
:
·     Mengidentifikasi perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses Internet dengan cermat dan benar
·     Mengidentifikasi menu dan fungsi icon pada program internet explore dengan berfikir logis
·     Melakukan penelurusan alamat Web dengan penuh tanggung jawab

A.        Tujuan Pembelajaran
Peserta didik mampu :
·      Memahami perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet dengan cermat
·      Memahami menu dan fungsi icon program Expllore dengan baik dan benar
·      Mengunjungi alamat situs internet dengan penuh tanggung jawab
·      Memahami  situs yang menyediakan search engine dengan cermat
·      Melakukan pelacakan alamat Web melalui search engine dengan cermat
B.        Materi Pembelajaran
Akses Internet
·       Perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet ( Explore software)
·       Alamat situs Web
·       Search Domain
C.        Metode Pembelajaran
Pedekatan Model Contekstual Teaching Learning (CTL) dan life skill
D.        Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan pertama ( 2 x 40 )
1.   Kegiatan pendahuluan                                                                                                  (10 Menit)
·      Berdoa
·      Menyampaikan tujuan pembelajaran
·      Memotivasi siswa
2.   Kegiatan Inti                                                                                                                       (60 menit)
·      Menanyangkan beberapa contoh cara mengoperasikan perangkat lunak Explore dengan benar
·      Siswa membentuk kelompok diskusi dengan tertib
·      Menjalankan dan mengamati perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet dengan benar
·      Mencari informasi di media cetak (buku, majalah dsb) tentang perangkat lunak yang digunakan untuk akses internet dengan tepat dan berfikir logis
·      Melakukan kunjungan ke salah satu web dengan penuh tanggung jawab
·      Mengerjakan lembar kerja dengan sungguh-sungguh
3. Kegiatan penutup                                                                                                              (10 Menit)
·      Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan
·      Secara bersama-sama Menarik kesimpulan tentang pemelajaran perangkat Teknologi Informasi dan Komunikasi

Pertemuan kedua (2 x 40 menit)                                                                                     Waktu
1.     Kegiatan Pendahuluan                                                                                                  (10 Menit)
·      Berdoa
·      Motivasi dan Apersepsi (dideskripsikan)
2.                    Kegiatan Inti                                                                                                                       (50 Menit)
·      Peserta didik membentuk kelompok diskusi dengan tertib
·      Mencari informasi di media cetak (buku, majalah dsb.) tentang situs yang menyediakan search engine dengan cermat
·      Membuka situs yang meyediakan search engine dengan benar
·      Melakukan pelacakan web dan informasi melalui fasilitas search engine dengan cermat
·      Mengerjakan lembar kerja
3.                    Kegiatan Penutup                                                                                                            (20 Menit)
·      Melakukan refleksi bersama terhadap pembelajaran yang sudah dilakukan
·      Secara bersama-sama menarik kesimpulan tentang pembelajaran akses internet

  1. Sumber Belajar
Komputer, lembar kerja, buku paket, koneksi internet, media cetak (majalah dsb)

  1. Penilaian
1.         Teknik
Penugasan  dan Unjuk kerja
2.         Bentuk Instrumen
Penugasan Rumah dan Uji prosedur
3.         Soal/Instrumen
Penugasan rumah
a)    Sebutkan  perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet yang yang ada  di laboratorium computer!
b)   Sebutkan menu dan icon  Explore software
c)    Sebutkan  cara mengunjungi alamat situs web
Uji Prosedur
a)    Jalankan internet explore pada  computer!
b)   Akseslah situs komersial, pemerintah, organisasi, dan pendidikan yang ada di internet!

Lembar observasi
Instrumen
Skala Kuantitatif
Nilai 1
[(Jumlah / 8 )x10]
4
3
2
1
1.    Menunjukkan menu dan icon internet explore





2.   Menunjukkan langkah-langkah cara mengunjungi alamat situs.





      Jumlah






Rubrik Uji Prosedur
Instrumen
Skala Kuantitatif
Nilai 2
[(Jumlah/16 )x10]
4
3
2
1
1.       Membuka perangkat lunak untuk mengakses internet





2.   Penulisan domain





3.   Membuka situs





4.   Mencari situs / informasi





      Jumlah






Keterangan :                                                        
Penilaian
Nilai KD = (Nilai 1 + Nilai 2)/2


Mengatahui
Kepala Madrasah



SUWOKO, S.PD. M.M.PD
Nip. 196606121994031002
Panekan 02 Januari  2016
Guru Bidang Studi TIK




NUR HIDAYAT, S.KOM
Nip. 197806302007101002

                                                                                  
                                           Untuk RPP lengkap nya bisa anda Download Di sini

SEMOGA BERMANFAAT